
Cara Mengganti Backgroud WordPress dengan CSS Animasi Gradient
hi gaes siang ini saya sedikit memberi tutorial bagaimana cara mengganti backgroud website jadi gradient alias bisa gonta ganti warna otomatis dan pastinya ini juga mempercantik blog wordpress anda hehe 😀 oke langsung saja ikuti langkah2nya Login pada blog wordpress…