
Tips Bersihkan Laptop saat WFH
Laptop menjadi salah satu perangkat yang tidak lepas ketika kamu bekerja dari rumah atau Work From Home (WFH). Meskipun di rumah saja, kamu juga harus menjaga kebersihan laptop. Laptop rentan terkena debu dan kemungkinan kotoran masuk ke dalam sela-sela keyboard.…