
Perlukah Beli Ponsel 5G Sekarang
Beberapa dari kamu mungkin sedang menimbang-nimbang untuk membeli ponsel 5G. Terlebih jaringan 5G sudah mulai digelar di beberapa titik di Jakarta. Selain itu, vendor-vendor juga sudah berlomba menjual ponsel 5G di pasar Tanah Air. Lalu perlukah membeli ponsel 5G sekarang? Pengamat Ponsel,…