
5 Kelebihan Domain ID yang Wajib Kamu Ketahui
Memilih Domain ID memang memiliki keunggulan tersendiri karena lebih menunjukkan kalau penggunanya berasal dari Indonesia. Banyak pengguna website yang menganggap jika domain .ID tidak bisa menjual secara komersial jika dibandingkan dengan alamat domain .COM. Bahkan, domain ID dianggap kurang handal…