
3 Manfaat Internet di Bidang Pendidikan untuk Semua Kalangan
Internet merupakan teknologi mutakhir yang digunakan oleh hampir semua pengguna gadget dan perangkat elektronik lainnya. Saat ini, internet tidak hanya bisa digunakan melalui gadget dan PC saja, melainkan juga dari TV digital. Internet memberikan dampak positif di berbagai bidang, tidak…