Cara Hapus Dual Boot Windows 11 atau 10

Selamat malam, ceritanya saya baru pulang kerja terus pas menyalakan pc tiba-tiba gagal booting dan kemarin hari sabtu 21/1 hapus salah satu partisi hardisk yang di install adalah windows 11 karena untuk coba-coba saja. nah hari ini 22/1 pas pulang kerja windows gagal booting dan akibatnya hapus partisi windows atau OS ke dua.

bila kamu muncul gambar ini yang sama persis, dan jika kamu memiliki bootable ntah windows 10 atau windows 11 di flash disk sebaiknya kamu lakukan recover dan errornya seperti gambar dibawah:

terus cara recoverynya gimana kamu cukup baca artikel ini walaupun os beda tapi cara sama Cara Repair Windows 7 Lewat BIOS

Cara Hapus Dual Boot Windows 11 atau 10

berikut ini cara hapus Cara Hapus Dual Boot Windows 11 atau 10 dengan mudah:

  1. pastikan kamu sudah masuk ke windows 10 atau 11, sistem operasi mana yang harus di hapus.
  2. kamu cukup pencet keyboard secara bersamaan tombol “Windows + R” lalu ketik “msconfig” kemudian klik OK seperti digambar
  3. kemudian pilih tab “boot” disini anggap saja antara windows 10 dan windows 11 atau sistem operasi lain, kerena saya disini menghapus windows 11
  4. lalu klik tombol “apply” setalah itu restar pc/laptop mu
  5. selesai normal

nah itulah cara yang saya lakukan jadi jangan buru buru install ulang windows lebih baik cara ini dulu jika masih gagal ya install ulang window, silahkan komentar jika perlu ada pertanyaan saya akan menjawab dan share juga ke sosial media ya. terima kasih!

Baca Juga:  Tips Bersihkan Laptop saat WFH
Avatar photo
Bang Yogi

Saya ingin melihat-lihat untuk mendapatkan ide segar dan kadang-kadang hanya duduk dan bekerja di depan komputer berjam-jam.

Articles: 528

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *